Viral Luna Maya Kedapatan Sedang Menegur Karyawan, Seorang Psikolog Juga Ikut Memberikan Saran

Viral Luna Maya Kedapatan Sedang Menegur Karyawan, Seorang Psikolog Juga Ikut Memberikan Saran

Kabar viral beredar video artis Luna Maya marah kepada beberapa karyawanya di sebuah ruangan kantor meeting. video direkam dengan sembunyi oleh salah satu anak yang sedang magang dikantor menggunakan ponsel, kemudian anak itu mengunggahnya lewat media sosial sehingga tersebarlah masalah ini.

Luna maya pun berupaya menjelaskan, menurut dia tindakan yang dilakukan dalam video tersebar itu hal yang wajar demi kemajuan perusahaan. soalnya, kinerja para karyawan yang akan berdampak langsung kepada para konsumen perusahaan.

Jadi apabila kalau kinerja karyawan ratingnya jelek untuk perusahaan, akan dipanggil tidak ya sama atasan perusahaan ?.tentunya dipanggil kan, maka sama sajalah dimanapun dunia kerjaan itu. setiap perusahan pasti memiliki caranya masing- masing, saya sendiri sebagai seorang pemimpin perusahaan pastinya juga ingin yang terbaik. ungkap Luna maya, dilansir dari detikhot.

Apabila saya diam aja dengan laporan hasil yang tidak bagus, berarti saya kan bukan seorang pemimpin yang baik. seandainya penurunan berkelanjutan, penjualan buruk, apa itu gak dipikirin ?. otomatis kan bermasalah pada marketingnya yang tidak bagus. lalu bagaimana saya akan memberikan gaji kepada mereka, kalau perusahaan rugi terus. lanjut kata Luna Maya.

Terhubung secara terpisah, seorang pakar Psikolog klinis yaitu Veronica Adesla ikut menjelaskan, bahwa untuk teguran di dalam dunia pekerjaan itu merupakan hal yang sangat wajar sekali terjadi. faktanya terkadang dalam situasi genting tertentu, hal itu memang harus dilakukan. namun sebagai atasan juga kan harus menyampaikan secara tepat, supaya arahan yang diberikan dapat tersampai dan diingat dengan baik oleh karyawanya.

Jika kalau dilihat dari sudut pandang dengan orang yang ditegur, maka sebaiknya disarankan untuk menghindari melawan teguran balik. karena apabila kedua pihak baik itu atasan sama bawahan sama-sama lagi marah, tentunya komunikasi tidak akan membuahkan hasil yang baik melainkan terjadinya adu keegoisan masing-masing.

Untuk pencegahan ataupun pengendalian emosi dapat dilakukan dengan cara pernafasan serta menunggu keadaan jiwa sedang tenang. untuk itu, aturlah sendiri waktu untuk merenungkan dengan keadaan tenang. sehingga apa yang terjadi nantainya, keputusan dapat di lakukan secara Objektif. pungkas Veronica kepada detik.

Lanjut Veronica, mengatakan bahwa perihal betapa pentingnya untuk menjadikan catatan. apabila seorang karyawan yang mendapatkan teguran dari atasan perusahaan tempat bekerja. jadi catatan itu mengingatkan karyawan untuk mengoreksi diri apa kesalahan mereka dan apa yang harus dikembangkan lagi. sekaligus juga karyawan tersebut harus memahami dengan jelas apa yang ditegurkan dan disampaikan oleh atasan mereka.

Tulislah dalam catatan juga, apa hal yang menurut kalian efisien ?. untuk bisa membantu siapapun menjadi yang terbaik lagi selanjutnya dan apa yang bisa menjadi harapan dari kalian untuk kedepanya di dalam pekerjaan menjadi baik kepada atasan maupun di dalam lingkungan pekerjaan. pesan Veronica.

Maka dalam tulisan catatan yang sudah dibuat, cobalah untuk mempertimbangkan kebutuhan yang sudah disiapkan dan kemudian diskusikan dengan baik kepada atasan. perhatikan juga, sistuasi atasan sedang dalam kondisi tenang baru dibicarakan kembali. ungkap Veronica. berita ini dikutip dari detik.com, selanjutnya kalian juga dapat mengikuti berita viral lainya di https://maribaca55.com/.